9 Agustus 2016

Ladies, Ini Alasan Mengapa Mencukur Habis Bulu Miss V Itu Tidak Dianjurkan

Dewasa ini, wanita modern menganggap bahwa mencukur habis bulu pubik atau kemaluan adalah hal yang higienis jika dilihat dari sisi kesehatan, padahal hal tersebut sangat bertolak belakang dengan kacamata medis

Menurut studi terbaru, dengan mencukur habis bulu Miss V maka seorang wanita akan terekspos pada virus dan bakteri.

Bulu pubik memiliki pelindung alami untuk menjaga (area Miss V) tetap bersih, mengurangi kontak dengan virus dan bakteri sekaligus melindungi kulih halus di area tersebu.

Selain melindungi terhadap penyakit dan masalah kulit, lanjut dia, bulu pubik juga melindungi Miss V dari debu dan bakteri patogenik memasuki tubuh. Bulu pubic juga membantu dalam melakukan kontrol kelembaban area itu, mengurangi infeksi ragi (mirip keputihan).

Tidak hanya itu, dengan mencukur habis bulu pubik, maka akan memberikan ruang bebas bagi bakteri untuk tumbuh di area kewanitaan anda. Belum lagi iritasi dan inflamasi yang disebabkan oleh terbukanya luka berukuran mikroskopik itu.
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

#testimoni KANKER SELAMA 8 TAHUN MENGERING

Saya mempunyai teman yang Ayahnya menderita kanker di sekitar tulang pipi dan kelopak mata sebelah kanan. Dan penyakit ini sudah diderita s...

Find Us on Facebook

Arsip Blog

Visitors